Atirah

Atirah : ( عتيرة ) Penyembelihan yang dilakukan oleh orang-orang Arab jahiliah pada bulan rejab di hadapan berhala untuk menghormati si anak. Perbuatan seperti ini jika tidak dilakukan dengan nama Allah adalah dilarang oleh Islam.

Sebagaimana sabda Nabi: maksudnya;
“Tidak ada fara’ dan tidak ada ‘atirah”. (Riwayat Bukhari dan Muslim)

Atirah : ( عطيرة ) Minyak atar, wangi-wangian.

No comments: